Bertempat di Aula SMK-SPP Rawang dilaksanakannya kegiatan Pelantikan Pengurus Pembimbing dan Pengurus Kwartir Ranting Kecamatan Rawang Panca Arga masa bhakti 2022-2025 yang dihadiri oleh Ketua Kwartir Cabang Kabupaten Asahan.
Kegiatan ini dihadiri oleh Seluruh Pengurus yang dilantik dan undangan lainnya pada Rabu (14/12/2022).

.jpeg)