Rapat Koordinasi ( Rakor ) Dharma Wanita Persatuan Kecamatan Rawang Panca Arga dilaksanakan pada Rabu, 07 Desember 2022 bertempat di Aula Kantor Camat Rawang Panca Arga.
Acara ini dihadiri oleh Camat dan seluruh anggota Dharma Wanita Persatuan Kecamatan Rawang Panca Arga.
Acara diisi oleh dari ibu Ketua DWP Kecamatan dengan praktek membuat Wedang Jahe / Bandrek.

