TP. PKK Kecamatan Rawang Panca Arga Lakukan Pemberian Obat Cacing kepada Siswa SD

Dalam menjamin kesehatan masyarakat serta percepatan penanganan stunting di Kecamatan Rawang Panca Arga, Kamis (09/02/2023) TP. PKK Kecamatan Rawang Panca Arga Bersama Pokja IV dan Puskesmas Rawang Pasar IV memberikan obat cacing kepada siswa SDN 014687 Rawang Pasar IV.

 
Kegiatan ini dilakukan sebagai dukungan penuh serta partisipasi untuk mengatasi anak stunting dan gizi buruk khususnya diwilayah Pemerintah Kecamatan Rawang Panca Arga.

 

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama